Salam Bloggerrrr, Kali Bloggingpasuruan mau posting tentang tutorial Cara Mengatasi Crawl Error dengan Google Webmaster Tools. URL crawl error di sebabkan karena adanya link url yang dituju tidak ada konten ( misalnya link url posting sudah Sobat hapus/pindahkan atau jika Sobat tidak menghapus namun Url link posting Sobat dirubah judul/title artikelnya ). Sehingga spider ketika mengindex link tersebut tidak ada konten dan menganggap 404 page not found.
Tentunya hal ini harus segera di atasi jika tidak akan berdampak pada hasil pencarian blog di google. Karena search engine google tidak suka jika terdapat link error.
Berikut ini Caranya memperbaiki/menghapus link yang error di Crawl Error Webmaster Tools.
Sebelum sobat mengatasi URL Crawl error sebaiknya mengetahui bagaimana mengecek URL error di webmaster tools google:
1. Silahkan masuk ke link Webmaster tools google
2. Kemudian pilih nama blog Sobat yang akan dicek
3.Klik menu Crawl >>Crawl Error yang ada di menu samping kiri ( lihat gambar dibawah )
4.Sobat blogger akan melihat beberapa link error
1. Klik menu Google Index >> Remove URLs
2.Copy “ link yang error “ saat sobat mengecek crawl error-nya
3.Klik Create a New Removal Requestdan paste link error yang di copy tadi, seperti gambar
4. Klik Continue
5.Pada Reason pilih Remove page from search result and cache
6.Klik Submit Request
7.Selesai. Tinggal ditunggu sampai google melakukan tindakkan terhadap request link errornya.
Catatan : Perbaikan Crawl Error ini sifatnya tidak instant namun perlu beberapa hari untuk memperbaikinya ( waktunya tergantung dari berapa banyak error link-nya )
Catatan : Perbaikan Crawl Error ini sifatnya tidak instant namun perlu beberapa hari untuk memperbaikinya ( waktunya tergantung dari berapa banyak error link-nya )
8. Lakukan hal yang sama jika masih terdapat link error yang lain.
Dengan memperbaiki atau mengatasi URL Crawl Error di Webmaster Tools dapat meningkatkan SEO blog sobat. Sehingga hasil SERP tidak menurun, Lakukan pengecekan secara berkala statistik blog sobat di Webmaster Tools, siapa tahu ada link error lainnya atau duplicate content.
Saya akan sangat berterima kasih jika Sobat Blogger berkenan meninggalkan komentar, saran dan pertanyaan mengenai tutorial Cara Mengatasi Crawl Error dengan Google Webmaster Tools. Semoga Artikel ini membantu sobat blogger semuanya.. terima kasih