-->

Cara Membuat Sitemap Keren Otomatis dan Responsive di Blogger

Cara Membuat Sitemap Keren Otomatis dan Responsive di Blogger - Sitemap atau Daftar Isi merupakan salah satu halaman blog yang wajib ada pada sebuah blog. Pasalnya, dengan adanya halaman daftar isi atau sitemap tentu akan memudahkan pengunjung untuk melihat isi semua artikel yang ada di blog kita. Selain itu, halaman sitemap juga bisa meningkatkan page views blog kita.

Cara Membuat Sitemap Keren Otomatis dan Responsive di Blogger

Karena begitu pentingnya halaman sitemap ini bagi sebuah blog, maka saya akan membagikan tutorial mengenai cara membuat sitemap keren dan responsive di blogger. Yang menarik dari sitemap ini adalah sitemap ini menampilkan secara otomatis daftar postingan sesuai dengan label yang telah ditentukan. Jadi kamu tidak perlu lagi memasukkannya satu per satu.

Berikut tampilan sitemap atau halaman daftar isi nya.

Cara Membuat Sitemap Keren Otomatis dan Responsive di Blogger
Sitemap Keren Otomatis dan Responsive di Blogger | Live Domo
Gimana? Keren kan. Oke nggak usah berlama lagi, yuk simak tutorial cara membuat sitemap keren otomatis dan responsive di blogger berikut ini.

Cara Membuat Sitemap Keren Otomatis dan Responsive di Blogger

1. Buka Blogger. Lalu, pilih Laman > Laman Baru.
2. Setelah itu, buat Judul Lamannya (Misalnya : Sitemap, Daftar Isi atau lainnya)
3. Lalu, ubah ke Mode HTML.
4. Copy dan pastekan kode dibawah ini ke Laman Daftar Isi yang telah kamu buat tadi.
<link href="https://goo.gl/2qrReh" media="screen" rel="stylesheet" type="text/css"></link>
<script type="text/javascript">
var showNew = true,
accToc = true,
openNewTab = true,
maxNew = 10,
baru = "Baru !",
sDownSpeed = 600,
sUpSpeed = 600;
</script>
<script src="https://goo.gl/6FjxRX" type="text/javascript"></script>
<script src="https://infodiki.blogspot.com/feeds/posts/summary?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc"></script>
Catatan :
Ganti https://infodiki.blogspot.com dengan URL Blog punya kamu.
Ingat :
Dalam Mode HTML bukan Mode Compose

Demikian Cara Membuat Sitemap Keren Otomatis dan Responsive di Blogger. Selamat mencoba!

Semoga bermanfaat! (http://infodiki.blogspot.com)

Related Posts

LihatTutupKomentar