-->

Tutorial Photoshop | Menghilangkan Objek Tidak Diinginkan

Cara Menghilangkan Objek Tidak Diinginkan Dengan Photoshop


Caranya sangat gampang banget, ikuti langkah-berikut !

1. Buka Photoshop kamu
2. Siapkan foto yang ingin dihilangkan bagian tertentu.
3. Seleksi objek yang ingin dihilangkan dengan menggunakan Rectangular Marquee Tool



4. Klik kanan pada bagian yg di seleksi lalu pilih feather dan ubah radiusnya menjadi 5, kemudian klik kanan lagi dan pilih fill lalu ubah pada bagian Contents menjadi Content-Aware, klik ok.




5. Tunggu beberapa saat, dan objek akan menghilang.


Nah, hasil akhir biasanya tidak langsung jadi mulus, jika masih kurang memuaskan kalian tinggal lakukan sedikit sentuhan atau polesan dengan clonning bagian atau area yang mirip dengan menggunakan Clone Stamp Tool. Selamat mencoba !

Related Posts

LihatTutupKomentar